25 Film Yang Agan Harus Nonton Di Hari Valentine | KASKUS
Oct 02, 2014·Tidak perlu diragukan lagi, ini merupakan salah satu film komedi romantis terbaik sepanjang masa, dan juga film ini mengedapankan cerita lucu pada persahabatan, masa pendekatan dan masa-masa sulit dalam hubungan. Cerita film tersebut telah dijiplak dalam berbagai bentuk sepanjang masa, namun tidak pernah ada yang bisa melampaui kesuksesannya.